Friday
2024-04-26, 4:35 AM
Ukiran Catatan
Welcome Guest | RSS
Main Blog Registration Login
My Menu

Login form

Search

Our poll
Siapa pemenang antara cicak vs buaya
Total of answers: 0

Statistics

Total online: 1
Guests: 1
Users: 0

Main » 2009 » December » 5 » Etika menulis di Internet
5:41 AM
Etika menulis di Internet
Etika Menulis di Internet

            Internet merupakan sistem komputer umum yang berhubung secara global dan menggunakan TCP/IP sebagai protokol pertukaran paket (packet switching communication protocol). Dari pengertian tersebut kita dapat mengetahui bahwa internet merupakan hubungan komputer secara global sehingga setiap komputer di dunia dapat berhubungan satu sama lain. Pada awalnya internet merupakan rencana dari departemen pertahanan amerika serikat, namun pada saat ini internet telah memiliki berbagai macam fungsi. Banyak hal yang dapat dilakukan dalam internet salah satunya adalah sebagai alat untuk mengekspresikan diri dalam bentuk tulisan.
             Menulis merupakan proses mengabadikan sesuatu yang ada dalam pikiran. Setiap orang dapat bebas dalam mengekspresikan sesuatu dalam bentuk tulisan di internet tetapi harus sesuai dengan kaidah-kaidah atau etika menulis di internet. Etika menulis adalah aturan-aturan yang yang dapat menjadi acuan sebagai batasan-batasan dalam menulis.
Berikut merupakan beberapa etika menulis di internet :

1. Tidak melakukan plagiat atau menjiplak dengan copas (copy - paste) tulisan yang sudah ada sebelumnya.
2. Apabila menjiplak maka harus mencantumkan sumber dari tulisan tersebut.
3. Tidak menyinggung masalah SARA, suku,DLL. selain pada tempat (website) yang disediakan.
4. Penggunaan kata - kata yangmudah dipahami oleh masyarakat luas
5. Menghindari pencemaran nama baik seseorang atau suatu instansi.
6. Menulis sesuai dengan fakta yang terjadi agar tidak tejadi fitnah.
7. Setiap tulisan harus dapat dipertanggung jawabkan.

              Sebelum menulis di internet maka jangan sampai mengabaikan etika menulis di internet agar tidak terjadi hal-hal yang tidak diinginkan seperti sering terjadi belakangan ini.
 

Views: 972 | Added by: ami | Rating: 0.0/0
Total comments: 0
Calendar
«  December 2009  »
SuMoTuWeThFrSa
  12345
6789101112
13141516171819
20212223242526
2728293031

Entries archive

Tag Board

Site friends
  • Create your own site


  • My Team ~ F4chmy © 2024